Press Conference Bulan Budaya Lombok Sumbawa 2016

Setelah disibukkan dengan Perhelatan Nasional Musabbaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) Tingkat Nasional XXVI yang baru lalu, kini Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Provinsi Nusa Tenggara Barat akan kembali disibukkan dengan Gelar Bulan Budaya Lombok Sumbawa 2016 yang akan dihelat mulai 18 Agustus sampai dengan 16 September 2016 yang lokasi penyelenggaraannnya  tersebar di Kota Mataram, Kabupaten Lombok Barat, […]

Pembukaan Musabbaqah Tilawatil Qur’an Tingkat Nasional XXVI Tahun 2016

Musabbaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) Tingkat Nasional XXVI Tahun 2016 di Mataram Nusa Tenggara Barat resmi dibuka Presiden Republik Indonesia Joko Widodo di Islamic Center Mataram yang merupakan Venue Utama penyelenggaraan MTQ ke 26 Tahun 2016 (Sabtu: 30/07/2016). Dalam pembukaan yang dimualai lebih kurang jam 20.00 Wita, Presiden didampingi Ibu Negara Iriana Joko Widodo, Menteri Agama […]

TAMBORA: Setahun Pasca Ditetapkan sebagai Taman Nasional

Sejak ditetapkan sebagai Taman Nasional pada 11 April 2015 oleh Presiden Republik Indonesia Joko Widodo yang bertepatan dengan peringatan 200 tahun meletusnya Gunung Tambora yang dikemas dalam event  “TAMBORA MENYAPA DUNIA 2015”, Gunung Tambora terus berbenah untuk mempersiapkan diri menyongsong predikat baru sebagai “GEOPARK NASIONAL” yang saat ini sedang diperjuangkan oleh Pemerintah Daerah agar dapat […]